forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > > >
Register Register
Notices

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 18th July 2017, 03:39 PM   #1
Sek. RT
 
Join Date: 11 May 2016
Userid: 5090
Posts: 38
Likes: 0
Liked 1 Time in 1 Post
Default Kaca Spion Motor Sangat Penting, lho!

Karakter pengguna jalan beragam. Ada yang patuh, teliti, dan ada pula yang sembarangan dan tidak tahu aturan. Karena ketidaktahuan pengguna jalan akan aturan seringkali menimbulkan kecelakaan.

Pengguna sepeda motor seringkali mengabaikan hal-hal kecil yang ada pada motornya. Contohnya keberadaan kaca spion. Salah satu penyebab terjadinya kecelakaan dikarenakan pengguna motor tidak memperhatikan hal tersebut. Memang, terdengar sepele. Namun tahukah Anda betapa pentingnya kaca spion motor itu?

Fungsi kaca spion adalah untuk melihat keadaan yang ada di belakang saat memundurkan kendaraan, ataupun untuk melihat kebelakang pada saat akan membelok/pindah lajur lalu lintas. Kita dianjurkan untuk melihat kaca spion setiap 5 sampai 8 detik agar lebih hati-hati.

Tujuan dibuatnya kaca spion adalah untuk men-cover blind spot atau titik buta. Apa itu titik buta? Titik buta adalah bagian dari sekeliling kita yang tidak bisa kelihatan pada saat mengemudikan kendaraan. Maka dari itu dibuatlah kaca spion.Untuk mengurangi sinar lampu pada malam hari, kaca spion menggunakan bahan cermin prismatik yang dapat meredam sinar.

Berdasarkan Undang-Undang, pengendara akan ditilang atau denda sebesar Rp. 250.000 apabila kendaraannya tidak dilengkapi kaca spion. Jadi sebagai pengguna sepeda motor yang pintar, alangkah baiknya kita mematuhi peraturan tersebut untuk menjaga keselamatan.

Nah, sudah tau, kan, pentingnya kaca spion motor? Jadi, jaga keselamatan anda, smart riders!
nisrina is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Old 26th January 2018, 11:06 AM   #2
kelingking37
Ketua RT
 
Join Date: 19 Oct 2017
Userid: 6586
Posts: 135
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Kaca Spion Motor Sangat Penting, lho!

mantap inponya..setuju dengan agan...spion motor memang merupakan perlengkapan motor yang wajib dimiliki sepeda motor
kelingking37 is offline   Reply With Quote
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
KORAIBI Motorcycle Cover, sarung motor / selimut motor Kualitas Premium, murah !!! yudishop Motor 2 19th December 2017 04:18 PM
5 Hal Ini Sangat Penting Untuk Kamu Lakukan Di Bulan Agustus Ini uvasyah Peluang Usaha 0 6th August 2016 11:07 AM
Sanchin SCN-20 Power Sprayer ( Alat Cuci Mobil & Motor ) Set Electro Motor tokootomotif Automotive 0 30th October 2015 10:52 AM
Jual Gps Tracker Khusus Motor Smart TR02 Pemasangan Sangat Mudah quisms Motor 0 6th May 2015 05:01 PM
Jual Gps Tracker Khusus Motor Smart TR02 Pemasangan Sangat Mudah quisms Motor 0 6th May 2015 04:56 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 11:11 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts