forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Forum Kulinerku Makan Makan Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 31st May 2018, 02:14 PM   #1
Sek Des
 
Join Date: 12 Aug 2015
Userid: 4196
Posts: 338
Likes: 0
Liked 6 Times in 6 Posts
Default Bikin Tahu Popcorn, Yuk, untuk Cemilan Anak di Rumah!



Menjadi seorang ibu memang mesti kreatif saat mengurus si buah hati dalam menyiapkan kebutuhan dan keperluannya sehari-hari. Asupan gizinya pun menjadi perhatian yang utama. Ibu mesti memiliki segudang ide untuk membuat makanan yang menarik hati si kecil. Sebab biasanya anak-anak benar-benar picky dalam memilih makanan. Kalau sudah begini kita harus punya jalan keluarnya, hihi. Kali ini aku ingin berbagi resep tahu popcorn untuk cemilan anak di rumah.

Siapkan bahan-bahan berikut:

 Tahu putih
 Bawang putih
 Air matang untuk merendam tahu
 Tepung bumbu crispy
 Lada putih
 Minyak untuk menggoreng


Cara membuatnya:
1. Potong dadu tahu putih, sisihkan
2. Cincang halus bawang putih, masukan ke dalam air matang dan beri sedikit lada. Rendam tahu yang sudah dipotong dadu selama 10-15 menit sampai bumbu meresap
3. Siapkan tepung bumbu crispy kemasan di piring, gulingkan tahu ke atas tepung sampai semua sisi tahu tertutup rata
4. Goreng di atas api sedang hingga kuning kecoklatan
5. Angkat dan tiriskan tahu sampai minyaknya berkurang dan letakan di atas piring yang telah dialasi tissue, agar minyaknya meresap.

Selain mudah diolah, tahu juga kaya akan protein dan kalsium yang baik untuk memenuhi gizi si kecil. Kalau ingin lebih sehat lagi, tahu bisa dioven tanpa menggunakan minyak. Pastinya rasanya tak kalah lezat dari ayam popcorn hihi.


__________________
NuriAmelia is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Old 8th June 2018, 02:41 PM   #2
walatraherbal
Wk. RT
 
Join Date: 17 May 2018
Userid: 7134
Posts: 58
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Bikin Tahu Popcorn, Yuk, untuk Cemilan Anak di Rumah!

Udah pernah nyoba. Enak kres kres
walatraherbal is offline   Reply With Quote
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Cemilan Sehat Untuk Penderita Maag nengikakartika Indonesia Bangga! 1 20th June 2019 10:47 PM
Makan Popcorn Bisa Menjadi Penyebab Usus Buntu? Apakah Itu Benar? anggisaputra Indonesia Bangga! 1 18th June 2019 09:12 AM
Cemilan yang tepat untuk diet Fahranibiqista Health Kesehatan 1 11th May 2015 08:40 AM
mencari tahu bakat anak ayuanggraeni Health Kesehatan 0 28th April 2015 10:05 AM
Cemilan Bagi Anak Dampak Buruk| Info Sehat Shashishu Forum Kesehatan 0 17th September 2014 10:36 AM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 05:03 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts