forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > >
Register Register
Notices

Internet Marketing Forum ini Membutuhkan Moderator, Silakan mendaftar !!!

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 7th June 2016, 01:57 PM   #1
Ketua RT
 
numpanglewat's Avatar
 
Join Date: 15 Feb 2016
Userid: 4855
Posts: 137
Likes: 0
Liked 1 Time in 1 Post
Default 5 Tips Mengubah Pengunjung Website Manjadi Customer



Kamu dapat mengubah pengunjung websitemu menjadi customer, bahkan kamu bisa membangun hubungan yang kuat dengan mereka. Kamu bisa gunakna komunikasi proaktif untuk menawarkan pengunjung websitemu dengan pengalaman yang luar biasa. Satu-satunya cara melibatkan mereka adalah dengan komunikasi yang efektif. Tapi, kamu perlu pertimbangkan demografi dan psikografis dari pengunjung sebelum melakukan pendekatan. Berikut beberapa tips untuk menarik pengunjung webmu:

Quote:
1. Melibatkan Pengunjung dan Mengumpulkan Kontak Live Chat

Pertama, mulailah hubungan customer dengan pengunjung websitemu dan libatkan mereka. Kamu dapat melakukan penawaran berlangganan newsletter atau beberapa layanan lainnya yang melibatkan pengunjun. Mendapatkan dukungan live chat di website, memungkinkanmu untuk mengunpulkan informasi kontak pengunjungmu. Mungkin beberapa pengunjung tidak nyaman dalam membagi rincian, jangan memaksanya, perlakukan mereka dengan cara yang ramah untuk mendorong kunjungan berikutnya. Kemudian, kumpulkan informasi, mintalah alamat email dan nomor teleponnya. Kamu bisa juga gunakan layanan chatting untuk mengatasi pertanyaan dan kekhawatiran pengunjung websitemu. Tawarkan sarana kepada mereka dengan komunikasi real-time. Untuk mendukung kemudahan dalam transaksi sebuah toko online, pastinya juga membutuhkan fitur-fitur yang menarik, kamu bisa menggunakan Jasa Pembuatan toko online Jejualan untuk mendapatkan fitur-fitur pendukung tersebut!
Quote:
2. Masukkan User Pengunjung Sampai Rincian Obligasi

Setelah memiliki informasi kontak pengunjung, gunakan trik soal minat khusus. Mungkin kamu tidak akan menjual sesuatu kepada pengunjung tapi berpikir soal komunikasi menjadi hal yang baru untuk bisnsimu. Send email “Thank You” kepada pengunjung, bearti, menghargai mereka. Gunkana komunikasi dengan email, maka kamu akan mendapatkan kepercayana dari customer. Tapi, perhatikan konten emailmu, tidak harus menggunakan gimmick marketing, gunakan pesan yang ramah dan friendly!
Quote:
3. Mengevaluasi Minat Pengunjung? Gunakan Email Marketing Dengan Bijak!

Setelah mendapatkan kepenetingan pengunjung, kamu dapat menyusun startegi email marketing yang efektif untuk menjual produk/ layanan. Contoh, bisnis aksesoris dekorasi rumah, sebagian besar pengunjungmu adalah perempuan, dekorator interior, dan orang yang ingin mendapatkan solusi tentang dekorasi rumah. Setelah melakukan komunikasi di awal, kamu perlu tahu kebutuhan khusus mereka dan kirimlan email ke setiap segmentasi customer yang menawarkan produk yang sesuai dengan minat. Marketing yang fokus dapat membawamu ke hasil yang bermanfaat.
Quote:
4. Arahkan Klik ke Landing Page Agar Dibayar

Teknik untuk membuat pengunjung websitemu menjadi customer yang potensial adalah dengan mengarahkan klik prabayar pada landing pagemu. Desain landing page untuk bisa menyampaikan informasi mendalam tentang bisnis yang dipadukan dengan kepentingan pengunjung. Kamu bisa juga menawarkan solusi tentang produk/ jasa dengan jargon marketing. Buat juga landing page khusus untuk pencarian spesifik untuk mendapatkan hasil terbaik. Misalnya, jika kamu menawarkan sepatu wanita, kemudian seorang pengunjung mencari sandal jepit, kamu dapat arahkan ke landing page sandal jepit. Tempatkan kontak disetiap halaman untuk memudahkan pengunjung untuk berkomunikasi denganmu.
Quote:
5. Perhatikan Layout Websitemu

Meski tampaknya tidak signifikan, layout situs web dapat menjadi salah satu faktor yang menentukan banyak pengunjung untuk memilih bisnis. Desain web page dengan tema menarik, mudah diingat, dan cukup menarik perhatian pengunjung situs. Kategori yang tepat memudahkan dalam memainkan peran penting bagi pengunjung website untuk berbelanja. Misalnya, kamu menjual produk barang kulit, kamu bisa gunakan skema warna coklat atau hitam. Pisahkan kategori wanita dan pria, serta produk apa saja yang dijual. Gunakan metode pembayaran yang mudah digunakan untuk pengunjung. untuk mendukung kehandalan websitemu, kamu pastinya membutuhkan web hosting yang berkualitas, kamu bisa mempercayakannya pada IDWebhost
numpanglewat is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Tips Membangun Website Menggunakan ASP.NET Bintang07 Forumku Networking and Communication 2 8th August 2016 11:26 AM
Tips Design Website E-Commerce Bintang07 Forumku Website dan Webmaster 2 9th February 2016 11:12 AM
Tips Agar Website ASP.NET Menjadi SEO Friendly Bintang07 Forumku Website dan Webmaster 0 27th November 2013 01:26 PM
Tips IIS:: Cara Mengubah WAP menggunakan server Web IIS dindaprasetia Forumku Hardware and Software 0 11th June 2013 03:20 PM
Tips unik Mengubah Lawan Menjadi Kawan andi.teguh Forumku the Lounge 0 10th November 2012 02:35 AM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 03:50 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts