forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > > >
Register Register
Notices

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 26th January 2018, 02:48 PM   #1
Wk. RT
 
Join Date: 16 Sep 2013
Userid: 1417
Posts: 65
Likes: 0
Liked 2 Times in 2 Posts
Default Jenis-jenis Alat Bantu Dengar Yang Tersedia Di Pasaran

Telinga merupakan indera pendengaran yang sangat berharga bagi setiap manusia. Menjaga kesehatan telinga agar tetap berfungsi dengan baik dan normal hingga usia tua adalah wajib hukumnya. Akan tetapi dalam perjalanan hidup sebagian manusia mengalami sebuah ujian yang menjadikan faktor menurunnya fungsi indera pendengarannya. Beberapa faktor yang bisa membuat fungsi indera pendengaran menurun yaitu faktor kerja ditempat yang sangat bising, faktor lingkungan, faktor efek samping obat, faktor penggunaan headphone yang berlebihan dan dikarenakan faktor penyakit tertentu.

Semoga saja kita semua bisa menjaga dengan baik indera pendengaran hingga usia tua, namun bagi anda yang mengalami gangguan pendengaran (hearing loss) jangan pasrah begitu saja karena ada solusinya yaitu menggunakan alat bantu dengar. Teknologi terbaru di dunia medis yang mampu menghadirkan sebuah peralatan elektronik yang dirancang khusus untuk membantu indera pendengaran yang sedang mengalami masalah. Seseorang yang mengalami hearing loss membuat indera pendengaran tidak berfungsi dengan baik sehingga suara disekitar atau suara dari lawan bicara terdengan sangat pelan dan tidak jelas. Sedangkan cara kerja alat bantu dengar membuat suara disekitar penggunanya menjadi lebih jelas dan keras sesuai dengan tingkat kerusakan indera pendengaran.

Saat ini alat bantu dengar yang dijual dipasaran tersedia berbagai macam tipe dan anda bisa memilih sesuai dengan tingkat keparahan gangguan pendengaran yang anda alami. Bagi anda yang hendak beli alat bantu dengar sebaiknya pahami dahulu jenis alat bantu dengar yang tersedia di tahun 2018 ini :

1. Alat Bantu Dengar In The Ear/ITE (Di Dalam Telinga)
Alat bantu jenis ini dibuat dengan ukuran mini sehingga bisa dipasang di rongga daun telinga dan tidak terlihat karena warnanya pun menyerupai kulit manusia serta tertutup oleh daun telinga. Alat bantu dengar in the ear bisa digunakan oleh penderita gangguan pendengaran tingkat ringan hingga berat. Alat bantu dengar jenis ini untuk versi baru yang dilaunchingkan di tahun 2018 sudah memiliki fitur telecoil yang dapat meningkatkan kualitas suara yang bersumber dari smartphone dan juga dapat membantu pengguna mendengar suara di ruangan yang ramai atau bising.
2. Alat Bantu Dengar In The Canal/ITC (Di Liang Telinga)
Jenis alat bantu dengar ini hampir serupa dengan model ITE namun ukuran alat bantu jenis ITC lebih kecil daripada jenis ITE. Apabila ITE dipasang pada daun telinga, berbeda dengan ITC yang dipasang pada liang atau rongga saluran telinga. Mengenai fitur yang terdapat di ITC tidak berbeda dengan ITE yaitu terdapat fitur telecoil. Namun kekurangan pada alat bantu jenis ITC yaitu speaker mudah tersumbat oleh kotoran telinga. Jadi anda harus lebih sering membersihkan kotoran telinga.
3. Alat Bantu Dengar Jenis Completely In The Canal/CIC (Implan di Dalam Liang Telinga)
Untuk alat bantu dengar jenis ini memiliki ukuran paling kecil dibandingkan jenis lainnya. Dengan ukuran yang sangat kecil pemasangan alat bantu dengan jenis ini dimasukkan sepenuhnya ke dalam rongga telinga sehingga tidak terlihat sedikitpun oleh mata orang lain. Sedangkan untuk melepasnya dengan cara menarik seutas tali senar transparan yang mengikat pada body alat bantu dengar. Sama halnya dengan jenis ITC, alat bantu dengar jenis CIC juga speakernya rentan tersumbat oleh kotoran telinga. Namun meskipun tersumbat oleh kotoran telinga bisa dibersihkan dan dipakai lagi.
4. Alat Bantu Dengar Jenis Behind The Ear/BTE (Di Belakang Telinga)
Jenis ini paling banyak digunakan oleh penderita gangguan pendengaran di Indonesia karena harganya paling murah dan mudah dalam penggunaan. Namun jenis ini ukurannya lebih besar daripada jenis lainnya seperti ITE, ITC, dan CIC. Sehingga ketika anda menggunakan alat bantu dengar jenis BTE akan terlihat oleh mata orang lain yang sedang diajak berbicara. Alat bantu dengar jenis BTE ini bisa digunakan oleh penderita gangguan pendengaran tingkat keparahan ringan hingga berat.



Seperti itulah keempat jenis alat bantu dengar yang tersedia di pasaran Indonesia dan keempat jenis produk diatas bisa didapatkan dengan mudah melalui online shop dengan alamat ini Alatkesehatan.id. Perlu anda ketahui bahwa online shop Gesunde Medical ini adalah pusat perbelanjaan peralatan medis di Indonesia. Online shop gesunde medical Jual Alat Bantu Dengar Harga Murah dengan garansi resmi dari pabriknya.

mbledos is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Old 16th April 2018, 09:44 AM   #2
kejeduteek
Ketua RT
 
Join Date: 3 Nov 2017
Userid: 6630
Posts: 108
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Jenis-jenis Alat Bantu Dengar Yang Tersedia Di Pasaran

di tempat yang jual alat kesehatan murah semarang seperti diapotek gitu juga ada kayaknya produk itu ya gan.
kejeduteek is offline   Reply With Quote
Old 13th October 2018, 11:43 AM   #3
cepipermadani
Ketua RT
 
Join Date: 9 Oct 2018
Userid: 7478
Posts: 110
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Jenis-jenis Alat Bantu Dengar Yang Tersedia Di Pasaran

Terima kasih informasinya sangat membantu sekali ,


Bantu share dong ini artikel saya bisa kunjungi langsung di bawah ini :

OBAT DARAH TINGGI

QNC JELLYGAMAT
GAMAT KAPSUL
DARAH TINGGI
NYERI DARAH TINGGI
OBAT HERBAL
cepipermadani is offline   Reply With Quote
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
ini dia jenis jenis tuba falopi yang patut di waspadai alissuherman Forum Kesehatan 8 10th June 2019 10:19 PM
Pt Abdi Alat Bantu Dengar Indonesia. Pt Alat Bantu Dengar Indonesia Bandung. Pt Alat Bantu Dengar Indonesia Jakarta. profmarket Health Kesehatan 0 19th October 2017 10:02 AM
Pusat Alat Bantu Dengar Semarang. Pusat Alat Bantu Dengar Surabaya. Discount hingga 40 %. profmarket Industri Supplier 0 18th October 2017 09:58 AM
Jenis-jenis Jerawat yang Perlu Anda Tahu obatjerawat Forumku the Lounge 2 16th October 2017 04:26 PM
Jenis-Jenis Burung Madu Yang Populer di Indonesia putrikenari Forum Budidaya Hewan dan Ternak - My Farming and Fishery 2 29th March 2016 05:05 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 04:20 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts