forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Forum Travelingku Jalan Jalan Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 23rd January 2015, 03:59 PM   #1
Wk. RT
 
konveksikaos's Avatar
 
Join Date: 24 Jul 2013
Userid: 1319
Location: Surabaya
Posts: 58
Likes: 0
Liked 4 Times in 4 Posts
Wink Tips Saat Perjalanan

Jika Anda melakukan perjalanan jalan-jalan anda perlu memperhatikan apa yang anda kenakan apalagi jika anda mengendarai motor, selain mengenakan baju keren kamu kamu juga harus perhatiin keselamatan dengan pake helm tidak ketinggalan juga jaket motor yang bisa melindungi tubuh Anda dari terpaan angin, Mengenakan jaket motor sebaiknya disesuaikan dengan kondisi cuaca dan kebutuhan Anda pada saat mengendarai motor. Berikut beberapa saran dalam memilih jaket motor sesuai dengan kondisi berkendara :

1. Jaket kulit

Jaket kulit merupakan jaket yang multi kondisi, dapat dikenakan baik pada cuaca panas maupun cuaca dingin, cocok untuk dikenakan pada siang hari ataupun pada malam hari. Jaket kulit mempunyai bahan yang sangat bagus, yaitu bahan ini tidak tembus angin dan kuat, selain itu bahan jaket kuit juga menyerap keringan dengan baik sehingga membuat pemakainya merasa nyaman. Selain mempunyai kelebihan sebagai jaket multi kondisi, jaket kulit juga mempunyai kelebihan lain yaitu mampu meminimalisir dan memberikan perlindungan bagi tubuh dari luka akibat kecelakaan. Selain memiliki nilai kenyamanan dan keamanan, jaket kulit juga mempunyai nilai modis (gaya) bagi orang yang memakainya, dari segi gaya, model jaket kuit tidak termakan oleh zaman (everlasting).

Banyaknya kelebihan jaket kulit, bukan berarti jaket ini tidak memiliki kekurangan, karena terbuat dari bahan kulit kekurangan jaket ini adalah cepat menimbulkan bau tidak sedap, apabila disimpan ditempat yang lembab.

2. Jaket sintetik

Jaket sintetik merupakan jenis jaket yang mirip dengan jaket kulit. Namun ada beberapa perbedaan antara jaket kulit dengan jaket sintetik, beberepa diantaranya adalah :

– Bahan : jaket kulit terbuat dari kulit asli (biasanya kulit hewan), sedangkan jaket sintetik terbuat dari perpaduan kulit dan bahan lubrikan.

– Fungsi : jaket kulit selain dapat dikenakan pada saat malam hari pada saat siang hari pun bisa dikenakan, hal ini dikarenakan jaket kulit mempunyai daya serap keringat yang baik, sedangkan jaket sintetik tidak cocok untuk dikenakan pada siang hari, hal ini karena jaket ini tidak memiliki daya serap keringat yang baik. Namun jaket sintetik tetap dapat diandalkan juga sebagai jaket yang modis serta jaket ini juga relatif mudah dibersihkan.


3. Jaket balap atau baju jaket dari rain coats memiliki sifat kedap air, jaket ini sangat cocok dikenakan pada saat kondisi cuaca sedang hujan, kondisi udara sedang dingin ataupun pada saat malam hari.

Selain melindungi tubuh dari siramanan air karena bahannya yang terbuat dari bahan parasut membuat jaket jenis ini mudah untuk dibersihkan dan tidak menimbulkan bau, serta berperan sebagai jas hujan.

4. Jaket jeans atau dikenal juga dengan jaket denim

Jaket denim merupakan jenis jaket yang baik untuk dikenakan pada saat siang hari (tidak terlalu terik) maupun malam hari. Jaket ini memiliki tekstur rajutan yang tebal, mampu mengurangi terpaan angin ke tubuh. Jaket ini mempunyai daya serap yang baik akan tetapi jika terkena air (setelah dicuci/terkena hujan) membutuhkan waktu yang lama dalam proses pengeringannya. Untuk jeans ini tidaklah terlalu sulit, agar warna tidak cepat bladus (kusam), sebaiknya pada saat menjemur jaket bagian dalam jaket yang menghadap ke arah sinar matahari jadi bagian luar jaket sedikit terlindung dari terik matahari. Jaket jenis ini juga sering digunakan sebagai jaket club.

Demikian ulasan yang dapat diberikan semoga bermanfat untuk anda dalam memilih jaket motor yang baik untuk berkendara.
konveksikaos is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Old 9th November 2017, 04:14 PM   #2
kelingking37
Ketua RT
 
Join Date: 19 Oct 2017
Userid: 6586
Posts: 135
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Tips Saat Perjalanan

mungkin jangan lupa juga sebelum mengendarai motor cek sepeda motor apakah perlu diganti sparepart motor nya
kelingking37 is offline   Reply With Quote
Old 16th November 2017, 04:50 PM   #3
vivi
Wk. RT
 
Join Date: 1 Jan 2016
Userid: 4732
Location: Jakarta
Posts: 54
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Tips Saat Perjalanan

nah ... itu yang penting , cek mesin , lampu2 , Jas Hujan dan Tools Kit ..
vivi is offline   Reply With Quote
Old 20th December 2017, 10:27 AM   #5
jopaijo
Wk. RT
 
Join Date: 29 Nov 2017
Userid: 6711
Posts: 76
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Tips Saat Perjalanan

kalo saya cenderung suka pake jaket kulit saat berkendara motor..tp tidak lupa juga saat musim2 hujan kayak gini jangan lupa bawa perlengkapan motor yang tak kalah pentingnya yaitu jas hujan
jopaijo is offline   Reply With Quote
Old 12th January 2018, 09:36 AM   #6
bantalfoto
Sek. RT
 
bantalfoto's Avatar
 
Join Date: 25 Dec 2017
Userid: 6784
Location: bandung
Posts: 28
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Tips Saat Perjalanan

Jaket kulit lebih saya suka

Sent from my GT-N7000 using Tapatalk
bantalfoto is offline   Reply With Quote
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Tips Promosi saat Jual Rumah surya93 Rumah 0 22nd January 2015 05:49 PM
Tips mengatasi nyeri haid saat menstruasi dirahayu Health Kesehatan 0 16th December 2014 10:23 AM
Tips Hindari Kecelakaan Saat Hujan kloningan.gue Forumku the Lounge 1 15th December 2014 04:36 PM
7 Tips Saat Mencari Rumah Kontrakan kiostiket Rumah 0 15th November 2014 09:23 PM
Tips Menguasai Emosi Saat Mengemudi cekgurizal Forum Mobilku 3 12th April 2014 07:36 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 05:47 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts