forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > >
Register Register
Notices

Forum Mobilku Forum ini Membutuhkan Moderator, Silakan mendaftar !!!

 
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Prev Previous Post   Next Post Next
Old 2nd January 2015, 05:51 PM   #1
Ketua RT
 
Join Date: 18 Dec 2014
Userid: 3028
Location: Jakarta
Posts: 98
Real Name: sarah nugraha
Likes: 0
Liked 3 Times in 3 Posts
Default 8 Tips Merawat Mobil di Musim Hujan


Perawatan mobil untuk menjaga keawetan mobil pada musim hujan ini sangat dibutuhkan. Musin hujan merupakan musim dimana mobil cepat rusak. Air hujan mengandung garam yang dapat merusak permukaan cat mobil, bila didiamkan terlalu lama takutnya dapat membuat permukaan mobil berkarat dan kusam.


Untuk mencegahnya , berikut tips perawatan mobil yang bisa digunakan:
  1. Cek bagian saringan, saluran, tangki bahan bakar untuk memastikan tidak ada kebocoran atau lubang yang menjadi jalan masuk bagi air agar bahan bakar tidak tercampur dengan air.
  2. Selain tempat bahan bakar, cek juga bagian penutup sistem elektrik. Pastikan air tidak akan masuk karena air yang masuk akan membuat mobil mogok karena arus pendek.
  3. Pada saat mobil kena hujan, jangan tunggu air di permukaan mobil kering untuk dicuci. Gunakan sabun mobil berbusa dan spon halus saat pencucian mobil. Ini bagian penting dalam perawatan mobil.
  4. Semprotkan Silicone Spray secara berkala pada komponen mobil yang terbuat dari karet dan kaca. Hal ini untuk menjaga kelenturan dan memperkuatnya.
  5. Gunakan Contact Cleaner dalam proses perawatan mobil Anda. Gunakan ini pada bagian mobil yang menggunakan sistem elektrik untuk mengantisipasi masuknya air dari hujan atau genangan air.
  6. Secara berkala aplikasikan pelumas untuk bagian engsel pintu mobil agar tidak berkarat.
  7. Letakan mobil di bagasi atau tempat parkir tertutup (mobil udah harus dalam keadaan kering) agar tidak kena hujan lagi setelah dicuci maupun sebelum kena hujan.
  8. Lapisilah lantai di dalam mobil dengan koran agar saat hujan, Anda dapat masuk tanpa membasahi lantai. Ini akan membantu mencegah tumbuhnya jamur di dalam mobil.
'

sarahEO is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
 

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Cara Merawat Burung Kenari di Musim Hujan putrikenari Forum Budidaya Hewan dan Ternak - My Farming and Fishery 0 9th December 2014 07:31 PM
Musim Hujan, Harga Cabai di Bogor Terus Meroket miss_nha Business and Economy! 0 1st December 2014 10:31 AM
Musim Hujan Tiba, Sisihkan 5% Gaji untuk Renovasi Rumah sucyresky Business and Economy! 0 16th November 2014 09:32 AM
Anda Pemotor? Cek 3 Komponen Ini Saat Musim Hujan Tiba graziani Forum Motorku 0 14th November 2014 05:44 AM
Tips Merawat Kaca Film Pada Mobil Baru Toyota Avanza otobdg Forum Mobilku 0 21st October 2014 02:31 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 07:07 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts